Beritapasundan.com- Hari Valentine yang di peringati setiap tanggal 14 Februari ini menjadi momen Hari Kasih Sayang dan dijadikan oleh sebagian orang sebagai hari untuk berbagi kepada orang tercinta.
Mungkin bagi sebagian orang ada yang sudah jauh- jauh menyiapkan kado Hari Valentine namun mungkin ada juga yang masih kebingungan memberikan kado yang tepat
Ini tips untuk anda yang masih bingung memberikan kado Hari Valentine.
1. Bunga
Memberikan bunga sekaligus disamatkan note ungkapan perasaan di dalamnya, akan memberikan kesan tersendiri bagi penerimanya apalagi diberikan kepada gebetan, dijamin langsung tersipu malu dan menerima cinta anda.
Baca juga: Tips Membuat Telur Asin dengan Abu Gosok, Coba 9 Langkah Ini
2. Voucher Nonton Bioskop
Anda juga bisa mengajak ibu untuk menonton film di Bioskop dengan genre film soal keluarga, itu akan lebih berkesan.
3. Ajak Berwisata
Jika anda mengajak Ibu beriwisata ditengah kesibukan mengurus rumah, itu akan menjadi sebuah kejutan bagi sang Ibu, dijamin sang Ibu akan sangat bahagia.
4. Membelikan Baju Kesukaan
Jika sang Ibu menyukai pakaian gamis, anda bisa memberikan kado Hari Ini berupa pakaian gamis, sang ibu pasti akan menerima nya dengan senang.
Baca juga: Catat! Berikut 5 Jenis Kado Hari Ibu yang Paling Berkesan
5. Cokelat
Anda juga bisa memberikan kado Hari Valentine berupa cokelat loh, pasalnya selain bisa menghilangkan stress cokelat juga memiliki makna tersendiri jika di berikan kepada gebetan atau orang terkasih anda.
Itulalah 5 kado Hari Valentine semoga bermanfaat.














