
“Kami ucapan terima kasih kepada bapak rektor UBP Karawang Prof Dedi Mulyadi dan civitas UBP atas kolaborasi ini,” katanya.
Mahasiswi UiTM Malaysia, Kamelia Nadtasyah mengaku sangat nyaman selama mengikuti kegiatan di Karawang.
Apalagi di Karawang, dia banyak mempelajari hal baru mulai dari sejarah, kultur lingkungan hingga masakan khasnya.
Baca juga: Polisi Tangkap Pria Homoseksual yang Bunuh Kekasihnya di Karawang
“Saya takjub, ternyata di Karawang ada situs-situs bersejarah seperti candi jiwa dan blandongan dan itu dijaga,” katanya.
Tak hanya itu, dia menilai warga Karawang sangat ramah dan juga masakan yang sangat enak.
“Senang sekali, dan banyak mendapatkan pengalaman dan pengetahuan tentang Karawang,” katanya. (*)













