Korban Tewas Bencana di Sumatera Tembus 442 Jiwa, Ribuan Warga Terisolasi
Beritapasundan.com– Jumlah korban meninggal dunia akibat rangkaian bencana alam di Sumatera Utara, Aceh, dan Sumatera Barat terus bertambah. Hingga Minggu (30/11/2025).
Badan Nasional Penanggulangan Bencana...
Indra Sjafri Panggil 23 Pemain untuk SEA Games 2025 di Thailand
Beritapasundan.com- Jelang SEA Games 2025, Pelatih Indra Sjafri menetapkan 23 pemain. 23 pemain ini akan terbang ke Thailand pada Jum'at (28/11/2025)
Komposisi 23 pemain terdiri...
CNN Indonesia Nobatkan Karawang sebagai Champion of Agro–Industrial Hub Evolution 2025
beritapasundan.com – Kabar membanggakan datang di penghujung Oktober 2025. Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Karawang kembali menorehkan prestasi bergengsi dengan meraih penghargaan dari CNN Indonesia untuk...
Diplomasi Humanitarian Indonesia Diakui Dunia, Presiden Trump Puji Peran Prabowo Selamatkan Jutaan Nyawa
Beritapadundan.com- Upaya diplomasi kemanusiaan Indonesia mendapat pengakuan internasional. Dalam KTT ke-13 ASEAN–Amerika Serikat di Kuala Lumpur, Presiden AS Donald Trump secara terbuka memuji Presiden...
Prabowo Dorong Mario Aji dan Veda Ega Pratama Jadi Generasi Emas Balap Indonesia
JAKARTA- Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, menyampaikan dukungan penuh kepada dua pembalap muda Tanah Air, Mario Aji dan Veda Ega Pratama, saat menerima kunjungan...
Hadiri Penutupan Munas PKS, Begini Pesan Presiden Prabowo
JAKARTA- Presiden Prabowo Subianto menyampaikan optimisme bahwa Indonesia memiliki fondasi kuat untuk terus berdiri dan berkembang menjadi bangsa yang maju.
Prabowo menjelaskan bahwa dalam 80...
Warga Bahagia Terima Rumah Subsidi FLPP di Acara Akad Massal Bersama Presiden Prabowo
BOGOR- Ribuan warga di berbagai daerah Tanah Air menyambut penuh haru penyerahan 26 ribu rumah subsidi Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumahan (FLPP) yang diresmikan langsung...
Presiden Prabowo Kunjungi Raja dan Ratu Belanda
Beritapasundan.com- Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto diterima secara resmi oleh Raja Belanda Willem-Alexander dan Ratu Máxima di Istana Huis ten Bosch, Den Haag, Belanda,...
Indonesia Dorong PBB Tegakkan Keadilan Global, Prabowo Ingatkan Tragedi Gaza
Beritapasundan.com- Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, menggunakan panggung Sidang Majelis Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) ke-80 di New York untuk menegaskan kembali posisi Indonesia sebagai...
Presiden Prabowo Minta Danantara Bangun Prototipe Listrik Pedesaan Berbasis Tanaga Surya
JAKARTA- Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, memimpin rapat terbatas bersama jajaran menteri di bidang perekonomian dan instansi terkait lainnya di Hambalang, Bogor, Jawa Barat,...
















